-
Problem Klasik: Perfeksionisme yang Mengganggu
Sudah 5 tahun lamanya aku bergelut dengan perfeksionisme yang mengganggu ketenangan aku. Sampai pada saatnya aku dikenal dengan orang yang perfeksionis oleh orang terdekatku. Aku sadar perfeksionisme ini timbul karena kejadian yang kompleks di hidup aku. Maka dari itu, aku berusaha buat pelan-pelan merangkul ketidaksempurnaan itu.

